Destinasi

new-balekambang-tawangmangu
Daya Tarik Wisata tawangmangu
SHARE:

New Balekambang Tawangmangu

Sejarah Singkat:

Nama Balekambang kembali digunakan untuk objek wisata dengan menambahkan “New” di depannya. Dengan tambahan nama ini, konsep objek wisata ini pun baru dengan berbagai wahana dan fasilitas yang baru dan menarik, salah satu spot favorit dari tempat wisata ini adalah pengunjung bisa mengabadikan momen di berbagai miniatur landmark dari berbagai negara di dunia dalam satu lokasi.

Deskripsi:
New Balekambang Tawangmangu merupakan salah satu wisata buaan yang terletak di Jl. Balaikambang, Kalisoro, Kec. Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah 57792. Wisata ini buka pukul 09.00-17.00 WIB dengan harga tiket masuk sebesar Rp 20.000,-. New Balekambang Tawangmangu memiliki fasilitas lain berupa toilet, tempat parkir, mushola, dan area rerumputan untuk bersantai. Untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi nomor berikut 0813-2826-3500.
Informasi Umum

Jenis Wisata

Wisata Buatan

Kepemilikan

Swasta

Jenis Wisata

Wisata Buatan

Jenis Wisata

Wisata Buatan

Tiket Masuk Lokal

Rp. 20.000,-

Tiket Masuk Asing

Rp. 20.000,-

Fasilitas

Area parkir, mushola, toilet, kolam renang, flying fox, high rope, ATV, paint ball, Landmark Mumi Mesir, Spinx dan Piramida, Menara Pisa, Eiffel, Merlion, Tembok Besar China. Tulisan Hollywood, Colloseum, Candi Borobudur, Arc de Triomphe, Patung Liberty dan London Bridge. Ditambah lagi spot foto yang paling baru yaitu air mancur Trevi ditambah dengan fasilitas yang lains eperti sepeda ria, sepeda listrik, kereta, becak, dll

Alamat

Jl. Balaikambang, Kalisoro, Kec. Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah 57792

No. HP

Temukan Destinasi Lainnya di Karanganyar!

Daya Tarik Wisata ngargoyoso
Ekonomi Kreatif tawangmangu
Hiburan Umum jaten
Desa Wisata tawangmangu