Desain motif produk dibuat terinspirasi dari keadaan lingkungan sekitar (seperti mengambil inspirasi dari motif burung, pohon jati, sosial, dll). Griya Batik Tulis Sekar Tandjung juga selalu mengembangkan motif kotemporernya untuk mengimbangi dengan perkembangan zaman.